Sabtu, 22 Januari 2011

Ciri-Ciri 2Tak & 4Tak

Ciri-ciri motor 2 takt:-Tidak ada
Katup-Knalpot terletak di silinder
blok-Berasap tebal-Menggunakan
oli samping-Terdapat ruang
pembilasan
Ciri-ciri motor 4 Takt:-terdapat
katup-Knalpot terletak di silinder
cop-Berasap tipis-Tidak
menggunakan oli samping-Tidak
terdapat ruang pembilasan
Pada mesin 2 takt mempunyai 2
langkah kerja,yaitu:
1. langkah ekspansi
2. langkah kompresi
1)Langkah kompresi:Torak/piston
bergerak dari TMB ke TMA,saluran
masuk bahan bakar
terbuka,campuran bahan bakar &
udara masuk ke ruang karter& gas
yang ada di ruang bakar
dimampatkan oleh piston.
2)Langkah ekspansi:Beberapa
derajat sebelum TMA busi
meloncatkan bunga api listrik &
gas yang ada di ruang bakar akan
terbakar & timbul tekanan yang
tinggi sehingga mendorong
piston ke TMB.Saluran masuk
tertutup & bahan bakar di dalam
karter naik ke ruang bakar melalui
saluran pembilasan sekaligus
mendorong gas sisa pembakaran
keluar dari ruang bakar melalui
saluran buang.
Pada mesin 4 takt mempunyai 4
langkah kerja,yaitu:
1.langkah hisap
2.langkah usaha
3.langkah kompresi
4.langkah buang
1) Langkah hisap: katup hisap
membuka, torak bergerak dari
titik mati atas ke titik mati
bawah ,dan menghisap campuran
bensin dan udara.
2)Langkah kompresi:torak
bergerak dari titik mati bawah ke
titik mati atas,pada saat torak
akan mencapai titik mati atas,busi
meloncatkan bunga api listrik
yang membakar campuran bensin
dan udara .Kemudian timbul
ledakan yang mendorong torak ke
TMB.
3)Langkah usaha:torak bergerak
dari TMA ke TMB karena terdorong
oleh ledakan yang timbul pada
saat kompresi,pada saat ini timbul
langkah kerja/langkah usaha.
4)Langkah buang:torak bergerak
dari TMB ke TMAdan membuang
sisa gas hasil pembakaran.pada
saat ini katup buang
membuka.Proses tersebut terjadi
berulang-ulang dimulai dari
langkah hisap sampai langkah
buang dan menggerakkan mesin.
Keuntungan Motor 2 Takt:-Siklus
kerja lebih singkat,sehingga kerja
mesin lebih cepat-Knalpot lebih
awet karena sisa gas buang yang
melewati knalpot bercampur
pelumas-Konstruksi mesin lebih
sederhana sehingga lebih murah
harganyaKeuntungan Motor 4
Takt:-Kerja mesin lebih stabil-Daya
kerja lebih kuat-Sisa pembakaran
lebih bersih-Suara knalpot lebih
halus

Tidak ada komentar:

Posting Komentar